ruang keluarga

Ruang ini kami siapkan untuk tempat kita semua – keluarga besar Semi Palar ‘ngariung’ (berkumpul). Rencananya di sini akan disiapkan jadwal2 kegiatan bersama. Juga akan disajikan berbagai bentuk wacana. Tidak kalah penting, bacaan orang tua agar visi dan wawasan kita sebagai keluarga semakin harmonis.

Klik tautan di bawah ini untuk mengakses :

[mantra-button-light url=”http://semipalar.sch.id/?page_id=731″]b a c a a n    o r a n g t u a[/mantra-button-light]

 

Sering-sering ya mampir ke sini…

One Response to ruang keluarga

  1. santi indra astuti says:

    Salam Keluarga SMIPA,
    sebagai orangtua yg baru bergabung di Smipa, terus-terang saya terkaget2 dengan berbagai hal yg diperoleh saya selaku orgtua, maupun oleh putera saya yg produk sekolah negeri. Satu hal, Smipa memang rupanya serius sekali berkomitmen untuk melibatkan orgtua dlm proses pembelajaran anak, dan gayung ini rupanya bersambut. Saya juga terkesan dgn peran aktif orangtua Smipa dlm agenda sekolah/kelas. Banyak hal yg saya dapatkan dari sharing kemarin. Insya Allah, saya akan terus berupaya melibatkan diri secara aktif dalam kegiatan Smipa. Dan saya juga bersiap diri untuk menerima kejutan Smipa yang lainnya:)

    Salam,
    Santi (Bunda Krisna)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.