‘situbacang’ : mempraktikkan gift economy

Di awal Tahun Pendidikan ke sebelas ini, melalui Taki-taki keluarga besar Semi Palar berkesempatan belajar dari Satish Kumar yang memaparkan tentang pentingnya kita memasuki babak baru (New Story) karena pola-pola kehidupan kita yang selama ini dijalankan – tanpa disadari – membawa begitu banyak keburukan bagi manusia dan peradabannya. Di Semi Palar … Baca lebih lanjut